Posts

Showing posts with the label Tutorial Blogging

Update 2019

Image
Update, tahun 2019 mulai aktif ngeblog lagi PENTIUM BLOG     Blog yang membahas tentang tips dan trik, komputer, internet, software, blogging, tutorial, dan lain lain.....

Updet 2016

Assalamualaikum semua Sudah sekian lama, ya kira2 hampir 2 tahun lah blog ini vakum, tidak apdet, tidak membalas komentar dan lain sebagainya. Mari kita apdet2 lagi postingannya. Let's go brother...... Wassalam

Cara membuat pesan pembuka di blog

Image
Pesan pembuka pada blog bisa berupa sebaris teks ataupun animasi tertentu. Namun, mungkin sebaiknya anda menggunakan teks biasa saja supaya tidak menambah beban loading blog. Teks sambutan yang kita sebut sebagai pesan pembuka akan mengindikasikan keramahan anda terhadap para pengunjung, meskipun juga tidak bisa diartikan bahwa blog yang tidak memiliki pesan pembuka lantas dianggap karena pemiliknya kurang ramah dengan pengunjung. Pastinya setiap blogger mempunyai style tersendiri dalam medesain blog masing-masing. Membuat teks pembuka di blog sangat mudah, tidak perlu mencari kode ini kode itu seperti ketika akan merubah susunan laman template. Cukup masukkan sebaris kode pada template, isikan teks pembukanya, simpan dan selesai. Detail cara membuat welcome note di blog adalah sebagai berikut Masuk ke Dashboard blogger Pilih Design Menuju ke Edit HTML Cari kode  ]]></b:skin>  Masukkan kode dibawah tepat dibawah kode  ]]></b:skin> &lt;SCRIPT language='JavaS

Cara membuat blog auto refresh

Image
Kali ini Saya akan memberikan Tips Blogger yaitu "Cara Membuat Auto Reload pada Blog". Seperti pada judul kali ini, Blog kita akan Nge-Reload atau Nge-Refresh dengan sendirinya, dengan waktu yang kita tentukan. Tips ini juga bermanfaat untuk menyegarkan Blog kita. Bagaimana, Kalian tertarik...? Kalau tertarik, silahkan ikuti langkah-kangkah di bawah ini. Pertama, pastinya Login ke Blog Kalian masing2. Dari Dasbor, cari Rancangan --> Edit HTML. Ketiga, cari Code  <head> . [Gunakan CTRL + F atau F3 pada Keyboard untuk mempermudah pencarian]. Kalau sudah ketemu, sekarang Copy dan Paste-kan Code di bawah ini, tepat di BAWAH Code  <head> . <meta  h ttp-equiv= " refresh "  content=" 300 "/> Terakhir, tinggal di SAVE. Dan coba Kalian lihat hasilnya. KETERANGAN : * Angka yang berwarna  Hijau , menunjukan lama waktu Blog kita akan me Refresh. 300 artinya 300 detik atau 5 menit. Kalian bisa menyesuaikannya dengan keinginan so

Cara membuat daftar isi di blog

Image
Daftar Isi  atau yang sering kita sebut  Sitemap  pada umumnya kita gunakan sebagai petunjuk atau informasi sudah berapa banyak artikel yang selama ini sudah kita buat di dalam blog kita. Kadang kita merasa malas apabila kita harus membuat dan mengisi daftar isi tersebut secara manual setiap kali kita selesai meng update artikel. Maka dari itu kali ini saya akan berbagi informasi tentang bagaimana cara membuat  daftar isi atau sitemap berdasarkan label secara otomati s mengisi sendiri setiap kita selesai membuat artikel. Berikut tutorialnya. Pertama masuk dahulu ke dalam akun  Blogger  anda. Buka menu  Posting  atau  Posts kemudian kita klik  Entri Baru  atau  New Post . Setelah masuk ke dalam halaman editor posting pilih dalam mode  HTML  bukan Compose. Lalu copy paste kan kode di bawah ini ke dalam halaman editor posting : <script src="http://sitemap-kiosbisnis.googlecode.com/files/KiosBisnislabel2.js"></script><script src="http:// www.pen

Cara Membuat Blog WordPress.Com

Image
Yang harus ada sebelum memulai membuat blog di WordPress.com ini adalah email. Jika Anda belum punya, silahkan membuat email terlebih dahulu. Saya asumsikan Anda sudah mempunyai email, ikuti langkah-langkah/cara berikut untuk membuat blog wordpress.com:  Jalankan browser Anda kemudian buka  http://www.wordpress.com Tunggu hingga muncul tampilan awal WordPress.com. Klik Get Started Here Isi formulir yang telah tersedia, kemudian klik Create Blog . Selanjutnya Anda diminta untuk melakukan aktivasi blog dengan cara mengeklik link yang dikirimkan ke email Anda. Klik link yang ada di pesan email Anda. Setelah Anda klik link tersebut maka Anda akan langsung menuju halaman dashboard. Ini artinya akun Anda telah aktif dan blog Anda telah jadi. Selesai. Nah, itu tadi cara membuat blog wordpress.com. Cepat, mudah, instan, dan gratis. Selamat mencoba! * klik gambar untuk memperbesar

Cara membuat artikel blog tidak bisa di copy paste

Image
Cara membuat artikel blog tidak bisa di copy paste_ Kali ini  Pentium Blog  akan membuat sebuah tutorial yang berhubungan dengan trik ngeblog. Setelah kemarin saya blogwalking dan dengan tidak sengaja menemui artikel saya yang di copas dengan blogger tetangga sebelah dan bener-bener full copas dan tanpa menertakan link sumbernya, saya pun googling dan menemukan tutorial tentang trik ngeblog. Ini sob saya punya link artikel saya yang di copas  klik Sama atau tidak sob dengan yang punya saya ini  klik . oke sob langsung saja kita ikuti langkah-langkah di bawah ini : 1. Yang pertama yaitu login dulu ke akun blogger sobat 2. Pilih rancangan > tambah gadget > pilh HTML/javaScript 3. Kemudian copy dan paste-kan kode di bawah ini <script type="text/javascript"> function disableSelection(target){ if (typeof target.onselectstart!="undefined") //IE route target.onselectstart=function(){return false} else if (typeof target.style.MozUserSelect!="undef

Cara membuat energy saving mode di blog

Image
Cara membuat energy saving mode di blog_ Energy saving mode merupakan dimana tampilan blog sobat akan berwarna hitam jika tidak ada aktivitas di dalam blog, contohnya jika ada pengunjung blog sobat sedang membaca-baca artikel di postingan sobat dan terlalu seriusnya membaca,eh dia malah ngantuk dan lupa untuk  menutup jendela browser-nya, maka blog sobat akan berubah tampilanya menjadi berwarna hitam, dan untuk mengembalikanya tinggal geser mousenya saja.. Oke jika sobat ingin memasang energy saving mode di blog silahkan ikuti langkah-langkah di bawah ini: 1. Pertama login dulu ke akun blogger sobat 2. Kedua pilih rancangan > edit HTML 3. Centang tulisan expand template widget 4. Cari kode  </head>  (agar mudah dalam pencarian tekan tombol CTRL + F) 5. Setelah ketemu, masukan kode berikut ini dan letakan di atas kode  </head>  <script language='javascript' src='https://sites.google.com/site/unwanted86/javascript/savetheenvironment.js' typ

Cara membuat like facebook di blog auto hide

Image
Cara membuat like facebook di blog auto hide_ Facebook merupakan salah satu situs jejaring sosial yang banyak pengunjungya, hampir semua orang mengenal dan menggunakan situs facebook ini. Tidak bisa di pungkiri kalau facebook adalah sarana yang tepat untuk mencari usaha online, mencari pembaca blog, dan lain-lain. Jadi bisa saja melalui situs facebook ini orang lain dapat mengetahui produk yang kita jual, dan lain-lain. Biasa-nya para blogger membuat suatu halaman khusus di facebook atau bahasa gaul-nya sebagai halaman fans page dll. Sesuai dengan judul diatas saya akan memberikan sedikit tutorial tentang Cara membuat like facebook di blog auto hide, langsung saja sobat ikuti langkah-langkahnya di bawah ini : 1. Pertama sobat login ke akun blogger sobat atau klik  DISINI 2. Kedua, pada bagian menu tab pilih rancangan > template > klik Edit HTML dan centang tulisan Expand Template Widget 3. Selanjutnya cari kode <head> cara-nya tekan CTRL + F lalu masuka kode <

Membuat auto read more thumbnail di blog

Image
Auto read more thumbnail adalah sebuah gambar preview dari isi postingan blog sobat. Berbeda dengan auto read more (baca selengkapnya) dengan auto read more thumbnail, jika auto read more (baca selengkapnya) biasanya digunakan untuk mengirit ruang postingan blog sobat agar tidak membutuhkan latar postingan yang panjang, sedangkan auto read more thumbnail adalah sebuah gambar preview dari postingan blog sobat. Misalnya jika postingan blog sobat di dalamnya terdapat gambar, maka gambar itu akan muncul pada halaman awal-nya... Jika sobat masih bingun, ini saya ada screen-shootnya Jika sobat tertarik dengan auto read more thumbnail, silahkan ikuti tutorial di bawah ini 1. Pertama sobat login terlebih ke akun blogger sobat 2. Pilih rancangan > template > edit HTML > centang expand template widget 3. Cari kode </head>  4. Copy dan pastekan kode di bawah ini tepat di bawah kode </head> <!-- Auto read more script -http://cahblk.blogspot.com- Star

Cara membuat tombol show/hide di postingan blog

Image
Cara membuat tombol show/hide di postingan blog, Ya itulah postingan saya kali ini. Apakah sobat pernah melihat tombol seperti di bawah ini ? Klik show untuk melihat MASUKAN TULISAN SOBAT DI SINI Itulah yang dinamakan dengan tombol show/hide, kenapa bisa di sebut tombol show/hide ?? Ya karna apabila di klik tombolnya bisa show (muncul) dan bisa juga hide (sembunyi) hehehe..... Sobat tertarik ? Yups kita ikuti langkah-langkahnya. 1. Yang pertama sobat harus login terlebih dahulu ke akun blogger sobat. 2. Kedua sobat tinggal copy dan pestekan kode berikut di dalam postingan sobat.     Note : Di bagian HTML ya sob jangan di Compose. <div><div style="margin-bottom: 2px;"><b><small>Klik show untuk melihat</small></b> <input value="Show" style="margin: 0px; padding: 0px; width: 60px; font-size: 10px;" onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTa

Cara membuat tombol reply di komentar blog

Image
Kotak komentar di artikel blog sobat sangat berguna bagi pengunjung blog untuk memberikan masukan-masukan seperti memberi saran, kritik, dll tentang isi artikel blog yang sobat buat. Tetapi yang jarang kita temui di blog-blog para blogger yang lain adalah tombol reply. Tombol reply ini sendiri berfungsi untuk membalas komentar yang sudah ada di kotak komentar, dengan adanya tombol reply ini dapat memudahkan sobat untuk membalas komentar dari para pengunjung blog. Jika sobat tertarik dengan cara  Cara membuat tombol reply di komentar blog  langsung saja ikuti langkah-langkah berikut ini : 1. Login/masuk ke akun blogger sobat  DISINI 2. Lalu klik Rancangan > Edit HTML > centang pada "Expand Template Widget" 3. Cari kode  <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/> 4. Copy dan pastekan kode berikut di bawah kode <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/> <a expr:href='&quot;https://w

Cara mempercepat loading blog

Image
Ingin loading blog sobat menjadi lebih cepat ??? Jawabanya tentu ya, kenapa ya? Karena loading blog yang lelet/lemot membuat pengunjung blog langsung cepat-cepat mengklik tombol close yang berada di kanan atas layar monitor, mempercepat loading blog bisa di lakukan dengan mengurangi widget-widget yang kurang berguna, misalnya widget jam, kalender, dan lain sebagainnya. Tapi yang akan kita gunakan disini adalah mengkompress kode-kode html dari template sobat masing-masing, oke sob langsung saja kita ke langkah-langkahnya: 1. Login/masuk ke akun blogger sobat 2. Masuk ke menu template 3. Klik edit template, centang Expand Template widget 4. Select all kode-kode html sobat dengan cara tekan CTRL + A, kemudian copy 5. Masuk ke website HTML Compressor, 6. Paste kode-kode html yang sudah sobat copy tadi 7. Klik Compress, ignore, dan tunggu sampai proses kompresi selesai 8. Klik tombol Select all, kemudian copy 9. Hapus semua kode-kode html sobat yang belum di compress tadi

Cara pasang widget alexa rank di blog

Image
 Alexa rank merupakan sebuah web informasi yang memberikan ranking bagi sebuah web/blog. Alexa rank juga menjadi tolak ukur untuk menentukan traffic dari sebuah website atau blog. Jika sobat tertarik untuk memasang alexa rank di website atau blog sobat, silahkan ikuti langkah-langkah di bawah ini: 1. Pertama sobat Login terlebih dahulu ke akun blogger sobat atau klik DISINI 2. Sobat kunjungi website alexa DISINI 3. Setelah itu sobat klik menu site tools 4. Pilih Alexa Site Widgets 5. Masukan nama blog/domain sobat ke dalam kotak yang telah di sediakan dan klik Build Widgets 6. Pilih salah satu kode yang ada dan Copy kode yang sobat inginkan 7. Sekarang sobat kembali ke dasbor blogger sobat > pilih rancangan > tata letak > tambah gadget > pilih HTML/javascrypt > paste-kan kode yang sudah sobat copy tadi 8. Selesai. Sekarang sobat telah memasang widget alexa rank. Jika nilai alexa rank pada blog sobat semakin kecil,  berarti semakin bagus blog

Membuat teks berjalan di blog

Image
Teks berjalan biasanya digunakan oleh para blogger untuk membuat tulisan sambutan atau yang lainya. Berikut ini langkah-langkah membuat teks berjalan di blogger atau blogspot: 1. Teks berjalan dari kanan kekiri     kode : <marquee> masukan kata'' disini </marquee> 2. Teks berjalan dari kiri ke kanan     kode : <marquee direction="right"> masukan kata'' disini </marquee> 3.Teks berjalan bolak-balik      kode : <marquee behavior="ALTERNATE"> masukan kata'' disini </marquee> 4. Teks berjalan dari atas ke bawah     kode : <marquee direction="down"> masukan kata'' disini </marquee> 5. Teks berjalan dari bawah ke atas     kode : <marquee direction="up"> masukan kata'' disini </marquee>  Cara membuat-nya :  1. Masuk/login ke aku blogger sobat 2. Pilih rancangan > tata letak > tambah gadget 3. Copy dan pa

Cara menyembunyikan navbar blog

Image
 Salah satu penyebab terlihatnya blog tidak profesional adalah adanya navbar bawaan blogger yang merupakan ciri khas dari web/blog dari blogger/blogspot. Nah kali ini saya akan membahas tentang cara menghilangkan atau menyembunyikan navbar bawaaan blogger, caranya pun tidak susah sob, sobat hanya perlu menambahkan sedikit kode-kode html berikut. Oke sob lansung saja ke tutorial di bawah ini:

Pasang widget TV online di blog

Image
Memasang fasilitas tv online di blog saya kira itu adalah salah satu cara meningkatkan jumlah pengunjung blog, misal pengunjung blog sobat sedang tidak ada di rumah, misal di warnet dll yang sedang mencari informasi-informasi terbaru di dunia maya. Dan kebetulan ada film kesukaan pengunjung blog sobat, pasti pengunjung blog sobat tidak mau ketinggalan melihat acaranya, iya kan ?? Baiklah sob jika sobat tertarik dengan widget tv online ini silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini:

Pasang terjemahan dengan logo bendera di blogspot

Image
Widget terjemahan atau translate di blog saya kira cukup penting, kenapa saya bisa mengatakanya penting, ya karna memang penting (hehehe), misalnya sobat mempunyai sebuah blog dan blog itu ramai pengunjung apalagi didunia maya ini kan bukan hanya orang indonesia saja yang kenal dengan internet, bahkan sampai ke pelosok penjuru dunia pun tau. Kalau semua orang bisa berbahasa indonesia saya kira  sobat tidak perlu memasang widget terjemahan atau translate ini,

Pasang widget sms gratis

Image
Salah satu cara untuk meningkatkan pengunjung ke blog sobat adalah menyediakan fasilitas sms gratis, widget ini sangat membantu pengunjung blog yang sedang tidak punya pulsa (xixixi, ya gak lah) dan terlebih lagi fasilitas sms gratis ini berlaku ke semua operator lho sob, jika sobat tertarik  langsung saja ke langkah-langkah nya brikut ini: 1. Masuk ke akun blogger sobat DISINI

Membuat menu dropdown di blog

Image
Menu drop down biasanya digunakan oleh para blogger untuk mengurangi lebar penggunaan latar blog dan digunakan untuk mempercantik suatu blog karna jika menggukan menu drop down, maka tampilan blog akan terlihat lebih teratur. Baik sob gak usah panjang lebar langsung saja ikuti tutorial berikut ini: 1. Masuk ke akun blogger sobat