Cara Menghapus Virus Shortcut Beautiful Girl



Virus Beautiful Girl merupakan virus shortcut yang cepat menyebar ke komputer dan menyembunyikan file-file dokument.   

Selamat malam sahabat Caritahu. Malam ini Caritahu akan berbagi mengenai Cara Menghapus Virus Shortcut Beautiful Girl. Virus ini tergolong virus shortcut yang sangat meresahkan karena cepat menyebar ke semua partisi di dalam komputer atau laptop. Virus ini berbentuk file movie yang terdiri dari beautiful_girl_part_1 sampaibeautiful_girl_part_5.Virus ini menciptakan duplikat file Ms. Word menjadi berektensi .jse dan menyembunyikan file aslinya. Bila dihapus maka virus ini akan kembali muncul di komputer/laptop.

Cara Menghapus Virus Shortcut Beautiful Girl.Berikut caranya :

Pertama 
Sobat dapat menggunakan antivirus Smadav versi terbaru. Saya sendiri sudah menggunakan Smadav dan terbukti mampu menghapus virus beautiful girl tersebut. Untuk versi terbaru Smadav, silahkan download di sini.

Kedua
Setelah selesai menginstal Smadav ke dalam komputer atau laptop sobat, tahap selanjutnya adalah melakukan scan atau pembersihan terhadap virus tersebut. Tandai partisi mana saja yang ingin discan. hal utama yang harus diperhatikan adalah beri tanda centang pada Deep (Over 1500 Registry Values). Ini untuk mempermudah penghapusan virus.

Lihat gambar di bawah ini :


Ketiga
Setelah selesai di scan, maka bersihkan bila ada virus. Hapus semua virus yang ada padaQuarantine. Setelah itu hapus secara manual virus tersebut di partisi komputer/laptop sobat. Jangan lupa untuk Unhidden semua file Ms. Word yang sudah disembunyikan virus beautiful girl. Kemudian hapus file Ms. Word yang berektensi jse tersebut. Biasanya besar file Ms. Word duplikat virus tersebut 9 kb sedangkan file aslinya bisa lebih besar dari 9 kb. Bila virusnya masih kembali, lakukan cara yang sama. 


Bila masih kurang jelas atau ingin menanyakan sesuatu, silahkan tinggalkan komentar cerdas sobat di bawah. Semoga bermanfaat

Comments

  1. thanks sobat atas postingnya. sangat membantu.
    laptop sya kena virus tsb. smua file word brubah jadi script 9kb,,.
    o iya sya mau tanya nih, tau gk caranya back up file word ?,
    makasih ,,. (y)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hirens 2018 New Generation Support HDD GPT + UEFI-CSM READY!
      cobain open source project rancangan ane gan >

      IT Tools Pack Solution

      (Tersedia Acronis 2018 + Norton Ghost + Minitool Partition Wizard Technician 9.1 + DLL)

      #SalamSatuTeknologi

      Delete
  2. alhamdulillah dah ane coba, thanks ya gan..

    ReplyDelete
  3. Tq gan ....
    work 100%
    oya mw nanya apakah setelah dihapus tidak akan kembali lagi itu virus??

    ReplyDelete
  4. Gan cara unhiden file microsoft word nya gmn yah?
    saya udah coba virusnya hilang tapi unhidennya bagaimana yah?

    ReplyDelete
  5. alhamdulillah viris sorcat hlg semu. makasih mas

    ReplyDelete
  6. TERIMA KASIH SEBANYAK-BANYAKNYA GAN! (maaf capslock, terlalu excited) liat dari blog2 lain suka ga mempan caranya.

    ReplyDelete
  7. ribet bener dah dari kemarin ilangin ini virus :((

    Toko Furniture

    ReplyDelete

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungan sobat ke blog ini...
Jika sobat tidak keberatan, silahkan meninggalkan komentar di bawah ini dengan kata-kata yang sopan. :)

Popular posts from this blog

Download Aplikasi LINE Untuk Pc (Windows 8, Windows 7, Windows Xp)

Upgrade processor laptop? Cek dulu disini

Download SHAREit untuk pc (windows xp, vista, 7, 8, 10) terbaru