Mengembalikan file yang terhapus dari Recycle Bin

Recycle Bin adalah sebuah tools yang ada pada windows dan berfungsi sebagai tempat sampah atau tempat file atau folder dsb yang telah di hapus dari media penyimpanan data (harddisk). Recycle Bin bersifat sementara yang artinya file yang telah di hapus dari dalam my computer bisa di kembalikanya lagi, tapi bagaimana jika file di dalam Recycle bin itu terhapus lagi atau terhapus permanent ?? Apaka kita masih bisa mengembalikanya lagi seperti semula ? Jawabanya pasti bisa (hehehehe).....
Disini kita akan menggunakan sebuah software yang bernama Recuva dan berfungsi sesuai dengan judul posting diatas.
Yuk kita simak langkah-langkah Mengembalikan file yang terhapus dari Recycle Bin:

1. Yang pertama sobat download dulu software-nya (link download ada di akhir artikel)
2. Install Recuva sampai dengan selesai
3. Buka atau jalankan Recuva
4. Pilih drive tempat mana tempat asal file yang sudah terhapus dan klik scan
5. Maka akan tampil nama-nama file yang sudah terhapus dari recycle bin
6. Klik atau tandai file yang ingin sobat kembalikan
7. Klik Recover
8. Maka file atau data sobat yang sudah terhapus dari recycle bin akan kembali lagi ke drive atau tempat dimana file tersebut di hapus..
9. Selesai, Mudah bukan?

Nah itulah sedikit trik dari saya tentang cara Mengembalikan file yang terhapus dari Recycle Bin, semoga bermanfaat.

Download Recuva DISINI
Ping your blog, website, or RSS feed for Free

Comments

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungan sobat ke blog ini...
Jika sobat tidak keberatan, silahkan meninggalkan komentar di bawah ini dengan kata-kata yang sopan. :)

Popular posts from this blog

Upgrade processor laptop? Cek dulu disini

Download Aplikasi LINE Untuk Pc (Windows 8, Windows 7, Windows Xp)

Download SHAREit untuk pc (windows xp, vista, 7, 8, 10) terbaru